Tag

Analisi Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Kemiskinan

Perubahan teknologi yang semakin lama semakin canggih diiringi dengan ilmu pengetahuan yang dimiliki , untuk nantinya bisa memberikan perubahan bagi negara dan masyarakat. Tetapi dengan perubahan teknologi untuk sekarang ini masih saja masih yang merasakan kemiskinan tidak hanya kemiskinan akan  seperti harta, tetapi kemiskinan akan ilmu pengetahuan yang dimiliki dan kemiskinan akan kekurangan suplaian cahaya lampu atau listrik.

148554738[1]

Tanpa adanya ilmu pengetahuan yang dimilik oleh  anak bangsa, bagaimana anak bangsa bisa menjadi penerus bangsa ini ?

Ilmu pengetahuan adalah  seluruh usaha sadar untuk menyelidiki, menemukan, dan meningkatkan pemahaman manusia berbagai segi kenyataan dalam alam manusia. Ilmu pengetahuan sangatlah penting untuk digunakan di masa yang akan datang. Tetapi kenyataan nya masih banyak di daerah di negara ini masih kekurangan ilmu pengetahuan dan banyak anak-anak di negara ini yang mengamen atau  mengemis, dengan alasan jarak untuk ke sekolah sangatlah jauh, kondisi ekonomi yang tidak memungkinkan, kondisi jalan dan transportasi, kondisi bangunan sekolah yang tidak layak digunakan ataupun tak ada listrik untuk belajar.

images-3[1]downloadfile[1]

Tak semua anak seperti itu masih banyak anak-anak di negara ini yang masih ingin menimba ilmu walaupun dengan kondisi yang seperti itu. Belajar hanya menggunakan cahaya lilin saja mereka merasa  sudah sangat bangga. Teknologi yang canggih tak membuat sebagian mereka bisa merasakan cahaya lampu  ataupun listrik.

images[1]

Di sudut negara kita masih banyak daerah-daerah yang masih kekurangan akan suplaian listrik. Seharusnya pemerintah daerah lebih mengutamakan itu, karena tanpa listrik tidak bisa melakukan berbagai hal. Dengan minimnya listrik banyak sekali menimbulkan bencana kebakaran, kenapa itu bisa terjadi ?.

Sebab lilin yang digunakan bila tidak digunakan secara hati-hati akan terjadi bencana kebakaran. Negara kita memang kaya akan sumber daya alam nya tetapi di masih banyak pula yang merasa tidak di pedulikan ataupun tidak di perhatikan. Mereka yang tetap ingin mengejar cita-cita walupun tidak ada pasokan listrik ataupun dengan kondisi yang tidak memungkinkan.

Percuma saja teknologi canggih bila tidak dipergunakan dengan baik, melainkan digunakan untuk kejahatan dan bisa merugikan orang lain.

Sumber :

https://id.m.wikipedia.org/wiki/Ilmu